Tuesday, November 26, 2013

Penghargaan Industri Hijau Nasional 2013 untuk Gasol Pertanian Organik

Terima kasih Bunda yang begitu selektif dalam memilih MPASI untuk buah hatinya dan menjatuhkan pilihan kepada Tepung Gasol Organik non instant, sehingga menjadikan kami menjadi satu satunya tepung MPASI yang memperoleh penghargaan Industri Hijau 2013 tingkat Nasional tahun 2013.

Komitmen kami untuk menyediakan makanan bergizi berbahan baku lokal dan ditanam secara ramah lingkungan menjadikan kami masuk peringkat 7 dari 69 perusahaan yang pada umumnya berskala "raksasa" seperti Nestle, Holcim, Pindad, Frisian Flag, Pupuk Kaltim, Krakatau Steel.

Untuk berita lengkapnya silahkan klik :

http://m.bisnis.com/industri/read/20131126/257/188834/ini-perusahaan-penerima-penghargaan-industri-hijau-2