Sunday, March 12, 2006

ITIK


Disalin dari buku PATI, tulisan Linus Simanjuntak

Membudidayakan itik di areal persawahan memberikan beberapa keuntungan sbb.

1. meningkatkan kandungan oksigen di dalam air karena itik suka mengaduk-aduk air

2. membuat batang padi bertambah kokoh karena memperoleh unsur hara yang cukup

3. kaki itik yang terus mengaduk tanah sama dengan membajak sawah tiada henti

4. memakan rumput dan tanaman pengganggu yang tumbuh di sawah

5. memakan hama yang mengganggu tanaman seperti keong mas dan berbagai serangga

6. kotoran itik juga dapat menambah kesuburan tanah

7. itik suka mengelus-elus batang padi sehingga merangsang padi mengeluarkan hormon ethylene yang mampu merangsang pertumbuhan tanaman

8. Tikus menjauh karena tidak suka dengan bau kotoran itik

No comments: